Sejak Jadi Artis, Andhika Tak Pernah Beri Orangtua Uang

Written By Unknown on Jumat, 18 Januari 2013 | 10.05

Jum'at, 18 Januari 2013 09:14 wib
Egie Gusman - Okezone

JAKARTA- Ibunda Andhika, Susilowati menjelaskan bahwa semenjak anaknya masuk bui kehidupan keluarganya jadi semakin memprihatinkan. Ditambah lagi suaminya, Winarto tengah sakit stroke. Alhasil, hanya dirinya yang menjadi tumpuan keluarga.

"Enggak punya apa-apa, hanya punya motor saja buat saya mondar mandir. Yah gimana, sementara ayahnya sakit stroke," aku Susilowati saat berbincang dengan Okezone.

Tak dipungkiri, kata Susilowati, kondisi keuangan keluarganya tengah morat-marit. Andhika yang diharapkan menjadi tulang punggung keluarga juga tidak bisa diharapkan. Bahkan, saat masih tenar bersama Kangen band, tak pernah sedikitpun orangtuanya merasakan penghasilan Andhika.

"Andhika dari jadi artis belum pernah ngasih uang ke orangtuanya. Cuma ngerasain pahitnya terus. Makanya saya heran uangnya kemana jalannya, enggak tahu," ungkapnya.

(rik)

Anda sedang membaca artikel tentang

Sejak Jadi Artis, Andhika Tak Pernah Beri Orangtua Uang

Dengan url

https://selebric.blogspot.com/2013/01/sejak-jadi-artis-andhika-tak-pernah.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Sejak Jadi Artis, Andhika Tak Pernah Beri Orangtua Uang

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Sejak Jadi Artis, Andhika Tak Pernah Beri Orangtua Uang

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger